Senin, 07 Juni 2010

Keberhasilan terapi tergantung beberapa factor dalam autis

 Berat ringannya gejala, tergantung pada berat ringannya gangguan pada otak
 Makin muda umur anak diterapi makin besar kemungkinannya berhasil
 Makin cerdas anak makin cepat menangkap hal-hal yang diajarkan
 Kemampuan berbicara dan berbahasa, yang baik akan lebih mudah diajarkan berkomunikasi
 Intensitas terapi, harus intensif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar